Skip to main content

Posts

Showing posts from November, 2015

Belajar Main Saham dari Bahtera Nuh

Mungkin anda pernah bertanya-tanya: Belajar main saham sebaiknya dari mana ya? Anda bisa belajar main saham dari banyak sumber: anda bisa belajar dari buku tentang saham, anda bisa belajar dari blog saham. Anda bahkan bisa belajar saham dari sesuatu yang � sepertinya � tidak ada hubungannya sama sekali dengan saham. Contohnya? Dari Bahtera Nuh. Ah, bung Iyan mengada-ngada, gumam anda dalam hati. Moso sih bisa belajar tentang saham dari Bahtera Nuh? Tidak percaya? Mari kita bahas. Figure 1. Noah�a Ark. [Source: rwinnovations] Everything I Need to Know (about Stock Trading) I Learned from Noah's Ark. Semua Yang Saya Tahu (tentang Main Saham) Saya Belajar dari Bahtera Nuh. 1.  Don't miss the boat. Jangan ketinggalan kapal. Dalam konteks main saham: Jangan ketelatan beli, juga jangan ketelatan jual. 2. Remember that we are all in the same boat. Ingat bahwa kita semua berada di kapal yang sama. Dalam konteks main saham: Investor tidak perlu meremehkan trader; trader tidak perlu

Saham Naik 20%. Apakah Saham Tersebut Uptrend, Downtrend, atau Sideway?

Di penutup pos "Analisa Volume Transaksi Saham Untuk Pemula. Perlukah?" saya memberikan pertanyaan berikut: 1. Mana yang relatif lebih bullish: Close > Prv Price tapi Prv Price > Open atau Prv Price > Close tapi Open > Prv Price? Mengapa? 2. Saham XYZ naik 20% dalam 24 bulan terakhir. (Klarifikasi: Naik 20% ini TIDAK TERJADI HANYA pada hari-hari terakhir 24 bulan tersebut.) Apakah saham tersebut uptrend, downtrend, atau sideway? Mengapa? Pertanyaan #1, semua penjawab menjawab dengan benar. [Yang relatif lebih bullish adalah pernyataan pertama karena Close > Prv Price lebih bullish dibanding pernyataan kedua  Prv Price > Close ( = Close < Prv Price).] Pertanyaan #2, cukup banyak penjawa b menjawab dengan benar TAPI alasan yang dikemuk akan t idak tepat. Jadi sebenarnya, apa jawaban yang tepat untuk pertanyaan #2? Mari kita telaah . Pada pernyataan "Saham XY Z naik 20% dalam 24 bulan terakh i r" yang jelas tertulis adalah naik 20% . N